Pada Hari Rabu, 21 Desember 2022 Pengurus Panti Asuhan dan PDM di wakili oleh Ketua Panti, Bendahara II, Sekretaris, Pengasuh putra dan putri dan juga Penasehat, Ketua PDM Jembrana Studi Banding ke Panti Asuhan Budi Mulya.
Tujuan study banding tersebut adalah selain
bersilaturahmi juga mengkaji dan memahami tentang bagaimana prosedur
Pengelolaan panti belajar lebih banyak tentang panti asuhan
baik cara pengelolaan manajemen maupun dalam pengasuhan dengan harapan nanti
bisa di terapkan baik dalam pengeloloaan dalam menghadapi akreditasi agar
bisa mendapatlan nilai A.
Penjelasan dari Pengurus dan pengasuh panti Budi Mulya yang di sampaikan oleh bapak H. Pupung dan Pengurus lain sangat bermanfaat dan insya alloh akan di terapkan di Panti Asuhan Muhammadiyah jembrana terutama di bidang penggalian dana serta pengelolaan web site dan medsos yang harus segera di lakukan.
Mediamupanti, ags
0 Komentar